-->

POLOSKAOS1

Kaos Polos, Sablon Satuan, dan Informasi Fashion, Kaos, Baju, Kemeja, Jaket, dan Tips Seputar Fashion dan Review tentang Lifestyle.

Saturday, August 30, 2014

Review Film Jepang - Tokyo Sonata (2008)

Judul: Tokyo Sonata
Release: 2008
Reviewer: Pencabul
Download: N/A



An ordinary Japanese family slowly disintegrates after its patriarch loses his job at a prominent company.

Tragically pathethic! 

Tanpa bertele-tele, Tokyo Sonata langsung nyuguhin konflik utama di menit-menit awal film diputar. Ya tentu aja gak sampe disitu, semakin cerita bergulir, semakin terkuak juga background kelam tiap karakter yang jadi pondasi tiap-tiap penduduk Tokyo sana. Seenggaknya itulah yg ane tangkep dari film ini.

Drama yang membiarkan penonton mengintip secuil kultur sosial orang di kota besar di jepang sana yang menurut ane cukup menyentuh realita & ngasih gambaran tentang betapa kerasnya hidup di Tokyo

Pacenya yang terbilang lambat bikin plotnya tergarap rapi. Pendalaman karakter juga cukup apik, porsi pemainnya ngepas, atmosfir keluarga yang ordinary but also extraordinary bisa dapet, cuman menjelang akhir tensinya rada menurun terus endingnya menurut ane anti klimaks



Overall filmnya gloomy but enjoyable. Kayaknya cocok buat yg doyan drama semacam American Beauty atau Departures

IMDB : 7.6/10
MINE : 8.0/10


"Somebody, please pull me up."
Back To Top