Untuk Anda yang menjadikan jalan-jalan adalah kegiatan utama dan sering melakukannya, keberadaan kamera aksi (Dash Cam) tentunya menjadi salah satu hal positif. Keberadaannya, bukan hanya membantu pemakainya menangkap momen-momen tertentu, tapi juga mengabadikannya. Penting untuk Anda mengetahui Dash Cam terbaik yang ada di pasaran. Mengapa? Bukan hanya sebagai referensi, tapi juga sebagai petunjuk pembelian bila suatu saat nanti, Anda membutuhkannya.
Layaknya partner yang selalu ada, Dash Cam akan selalu Anda bawa dalam setiap perjalanan yang Anda tempuh. Untuk itu, jangan sembarang dalam memilih kamera aksi untuk Anda beli. Selain memperhatikan faktor pembuat atau brand, dash cam yang baik tentunya memenuhi syarat dan klasifikasi yang bagus dan membuat Anda puas. Setuju?
Artikel ini untuk Anda yang sedang mencari referensi untuk membeli Dash Cam. Beberapa kamera aksi di bawah ini adalah yang bagus dan ada di pasaran siap untuk Anda beli. Ingin mengetahui daftar Dash Cam Terbaik? Ini beberapa di antaranya:
Adalah sebuah apresiasi menempatkan kamera aksi Garmin Dash Cam 35 pada urutan pertama. Tidak lain, karena memang kualitasnya terbilang sangat baik dan dapat Anda percaya perihal pengambilan gambar atau video dalam keadaan apapun.

Sangat sempurna. Dengan bekal fitur yang lengkap, seperti: GPS, LCD 3 inci, dan video berkualitas HD FPS tinggi.
https://www.youtube.com/watch?v=Nsg1zpLCf_0
Bukan hanya datang dengan ukuran memori internal yang cukup besar. Anda juga bisa memasangkan memori eksternal hingga 64 GB ke dalam kamera Dash Cam ini. Tentunya, pengambilan gambar dalam jumlah banyak tidak akan bermasalah ketika menggunakan kamera Garmin satu ini.
Layaknya partner yang selalu ada, Dash Cam akan selalu Anda bawa dalam setiap perjalanan yang Anda tempuh. Untuk itu, jangan sembarang dalam memilih kamera aksi untuk Anda beli. Selain memperhatikan faktor pembuat atau brand, dash cam yang baik tentunya memenuhi syarat dan klasifikasi yang bagus dan membuat Anda puas. Setuju?
4 Dash Cam Terbaik di Pasaran
Artikel ini untuk Anda yang sedang mencari referensi untuk membeli Dash Cam. Beberapa kamera aksi di bawah ini adalah yang bagus dan ada di pasaran siap untuk Anda beli. Ingin mengetahui daftar Dash Cam Terbaik? Ini beberapa di antaranya:
- Garmin Dash Cam 35
- Old Shark Dash Cam
- Blackvue DR650GW-2CH
- Z-Edge Z3
Garmin Dash Cam 35 – Dash Cam Sempurna
Adalah sebuah apresiasi menempatkan kamera aksi Garmin Dash Cam 35 pada urutan pertama. Tidak lain, karena memang kualitasnya terbilang sangat baik dan dapat Anda percaya perihal pengambilan gambar atau video dalam keadaan apapun.
Sangat sempurna. Dengan bekal fitur yang lengkap, seperti: GPS, LCD 3 inci, dan video berkualitas HD FPS tinggi.
https://www.youtube.com/watch?v=Nsg1zpLCf_0
Bukan hanya datang dengan ukuran memori internal yang cukup besar. Anda juga bisa memasangkan memori eksternal hingga 64 GB ke dalam kamera Dash Cam ini. Tentunya, pengambilan gambar dalam jumlah banyak tidak akan bermasalah ketika menggunakan kamera Garmin satu ini.
Old Shark Dash Cam – Dash Cam Terbaik Berharga Murah
Sudah sangat umum, harga Dash Cam lebih mahal daripada jenis kamera aksi lainnya. Tentu saja, hal ini tidak menjadi masalah besar. Untuk Anda dengan bujet pas, Old Shark Dash Cam adalah pilihan yang tepat untuk Anda beli. Bukan hanya murah, kualitasnya pun terbilang cukup mumpuni untuk menjadi partner hobi Anda merekam momen jalan-jalan.
https://www.youtube.com/watch?v=ehNVpKlfoMA
Walaupun murah, bukan berarti Dash Cam ini jelek kualitasnya. Dengan bekal dan fitur yang cukup lengkap, kamera aksi ini dapat merekam video dengan kualitas HD 1080 pada 30 FPS. Dengan tombol luar yang mudah navigasinya dan gampang dijangkau tangan, Anda tidak akan menemukan kesulitan berlebihan ketika menggunakan kamera ini. Cukup bagus, kan?
Sekadar informasi tambahan, Old Shark Dash Cam hanya bisa menggunakan memori eksternal dengan besaran 32 GB.
Kalau ada teman Anda bertanya kamera Dash Cam apa yang Anda gunakan, sebaiknya sebutkan merek Blackvue saja, tidak usah menyebut seri kamera ini. Yap, sangat ribet dan panjang!
https://www.youtube.com/watch?v=Y4DIkDZoWYk
Blackvue DR650GW-2CH adalah Dash Cam terbaik dengan rear lengkap sebagai fitur utama. Menggunakan kamera ini sangat cocok untuk Anda dengan kepribadian yang memprioritaskan keamanan diatas segalanya. Dengan kemampuan merekam bagian depan dan belakang mobil, kamera ini mampu menangkap momen dan keadaan apapun dan kapanpun serta dimanapun.
Dengan fitur Wi-fi, external memory up-to 128 GB, back-front rear camera, dan fitur berkelas lainnya, Blackvue dibanderol dengan harga 4 jutaan. Cukup murah bila Anda fokus pada kualitas kamera aksi yang kualitasnya baik ini.
Bayangkan sebuah kamera aksi dengan kualitas pengambilan gambar dan video layaknya kamera profesional. Z-Ege Z3 adalah salah satu Dash Cam yang terbaik perihal pengambilan gambar berkualitas! Dengan kemampuan menangkap momen video dengan resolusi HD 2560 x 1080p, jangan heran dengan hasil akhir video yang Anda ambil.
https://www.youtube.com/watch?v=CgBB2V2227o
Tidak ada kamera aksi lainnya yang dapat menyaingi kemampuan pengambilan gambar dari Dash Cam ini. Yang terbaik dari yang terbaik!
Kalau Anda adalah pribadi perfeksionis perihal pengambilan gambar yang berkualitas, Z-Egde Z3 adalah Dash Cam wajib untuk Anda miliki. Tapi, perlu Anda ingat, kamera ini tidak dilengkapi dengan Wi-fi. Jadi, Anda harus menggunakan cara tradisional (menggunakan kabel USB) untuk mengimpor video. Cukup menyulitkan, ya!?
Kesimpulan
Dash Cam terbaik di atas adalah versi penulis. Pada fakta dan barang yang ada di pasaran, tentu saja referensi dan rekomendasinya akan dapat berbeda. Namun, kalau Anda membutuhkan pandangan dari sisi lain yang netral, tentu saja empat Dash Cam bagus di atas dapat Anda jadikan patokan sebelum melakukan pembelian kamera aksi. Semoga Anda terbantu dari informasi ini, ya!
https://www.youtube.com/watch?v=ehNVpKlfoMA
Walaupun murah, bukan berarti Dash Cam ini jelek kualitasnya. Dengan bekal dan fitur yang cukup lengkap, kamera aksi ini dapat merekam video dengan kualitas HD 1080 pada 30 FPS. Dengan tombol luar yang mudah navigasinya dan gampang dijangkau tangan, Anda tidak akan menemukan kesulitan berlebihan ketika menggunakan kamera ini. Cukup bagus, kan?
Sekadar informasi tambahan, Old Shark Dash Cam hanya bisa menggunakan memori eksternal dengan besaran 32 GB.
Blackvue DR650GW-2CH – Dash Cam dengan Bekal Rear Terbaik
Kalau ada teman Anda bertanya kamera Dash Cam apa yang Anda gunakan, sebaiknya sebutkan merek Blackvue saja, tidak usah menyebut seri kamera ini. Yap, sangat ribet dan panjang!
https://www.youtube.com/watch?v=Y4DIkDZoWYk
Blackvue DR650GW-2CH adalah Dash Cam terbaik dengan rear lengkap sebagai fitur utama. Menggunakan kamera ini sangat cocok untuk Anda dengan kepribadian yang memprioritaskan keamanan diatas segalanya. Dengan kemampuan merekam bagian depan dan belakang mobil, kamera ini mampu menangkap momen dan keadaan apapun dan kapanpun serta dimanapun.
Dengan fitur Wi-fi, external memory up-to 128 GB, back-front rear camera, dan fitur berkelas lainnya, Blackvue dibanderol dengan harga 4 jutaan. Cukup murah bila Anda fokus pada kualitas kamera aksi yang kualitasnya baik ini.
Z-Edge Z3 – Kamera Aksi dengan Hasil Video Berkualitas
Bayangkan sebuah kamera aksi dengan kualitas pengambilan gambar dan video layaknya kamera profesional. Z-Ege Z3 adalah salah satu Dash Cam yang terbaik perihal pengambilan gambar berkualitas! Dengan kemampuan menangkap momen video dengan resolusi HD 2560 x 1080p, jangan heran dengan hasil akhir video yang Anda ambil.
https://www.youtube.com/watch?v=CgBB2V2227o
Tidak ada kamera aksi lainnya yang dapat menyaingi kemampuan pengambilan gambar dari Dash Cam ini. Yang terbaik dari yang terbaik!
Kalau Anda adalah pribadi perfeksionis perihal pengambilan gambar yang berkualitas, Z-Egde Z3 adalah Dash Cam wajib untuk Anda miliki. Tapi, perlu Anda ingat, kamera ini tidak dilengkapi dengan Wi-fi. Jadi, Anda harus menggunakan cara tradisional (menggunakan kabel USB) untuk mengimpor video. Cukup menyulitkan, ya!?
Kesimpulan
Dash Cam terbaik di atas adalah versi penulis. Pada fakta dan barang yang ada di pasaran, tentu saja referensi dan rekomendasinya akan dapat berbeda. Namun, kalau Anda membutuhkan pandangan dari sisi lain yang netral, tentu saja empat Dash Cam bagus di atas dapat Anda jadikan patokan sebelum melakukan pembelian kamera aksi. Semoga Anda terbantu dari informasi ini, ya!