Salah satu langkah melindungi akun Instagram adalah dengan menggunakan password yang rumit dan tidak mudah ditebak. Namun masalahnya, dengan menggunakan password yang unik malah membuat kita menjadi mudah lupa dengan password akun kita.
Sebagian besar pembaca disini pasti pernah lupa password kan ? Misalnya akun Instagram. Kalau sudah sudah begitu, bagaimana solusinya ? Jangan khawatir karena Anda masih bisa mengakses akun Anda dengan langkah yang kita akan bahas dalam kesempatan ini.
Cara dibawah ini berlaku untuk kamu yang lupa password atau ingin mengganti password Instagram tetapi lupa dengan password lama. Selama kamu masih ingat username dan email yang digunakan sewaktu mendaftar, maka tidak akan ada masalah.
Cara Mengatasi Lupa Password Instagram
Dengan mengikuti cara diatas, kamu sudah bisa login kembali seperti biasa. Namun setelah melakukan reset password, pastikan selalu mengingat password Instagram kamu dengan baik agar tidak lupa di kemudian hari.